1. Cara Buat Akun Baru Gmail di Komputer
- Masukkan alamat www.gmail.com pada web browser Anda.
- Klik create an account, sebuah kotak akan terbuka.
- Isi data diri Anda dengan lengkap.
- Pada isian setelah nama, Anda bisa memilih nama untuk username.
- Jika ternyata terdapat tulisan That username is taken. Try another. Itu tandanya orang lain telah memakai username yang Anda pilih. Anda bisa mengakalinya dengan menambah angka.
- Isi semua kolom yang belum terisi dengan data yang benar.
- Klik Next Step, akan muncul agreement, atau kotak persyaratan, klik pada I Agree
- Anda telah memiliki akun Gmail sekarang.Baca Selengkapnya
Manfaat Menggunakan Akun Gmail
1. Penyaringan Spam
Memang sebagian besar layanan email menawarkan semacam penyaringan
sekarang ini, dan penyaringan spam miliki google sangat efektif. Gmail
mencoba menyaring adanya upaya spam, virus, dan phising iklan, tapi
tidak penyaringan yang 100 persen efektif.
2. Merger dengan Google Hangouts
Dekstop Gmail menampilkan kontak hangouts di sisi kiri layar,
sehingga Anda dapat mengetahui siapa saja kontak email Anda yang
menggunakan hangouts. Hangouts merupakan sebuah aplikasi messenger yang
memiliki kelebihan yakni dapat melakukan video call dengan banyak orang.
3. Akses Offline
Anda dapat mengakses gmail secara offline pada komputer Anda meskipun
tidak terhubung dengan internet. Caranya adalah dengan memasang
ekstensi Gmail offline chrome pada web browser Anda.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar